8.2.14

Berbahagialah

"Selamat hari Sabtu, Berbahagialah"

Sudahkah kamu berbahagia hari ini?
Jika belum, berbahagialah mulai detik ini. Layaknya senja yang tengah memperhatikan tingkah laku kita pada saat rintik hujan yang jatuh dan masih malu-malu membasahi tanah. Percayalah, disana ada campur tangan Yang Maha Kuasa untuk kita berbahagia, menjadikannya penuh canda dan tawa pada dinginnya udara saat itu.

Berbahagialah, seperti barisan sajak-sajak yang selalu menyimpan keindahan makna didalamnya.

Berbahagialah, karena kamu berhak untuk berbahagia.

No comments :

Post a Comment

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...